Soal UTBK & SBMPTN Biologi 8

Soal UTBK & SBMPTN Biologi
1. Cacing tambang masuk ke dalam tubuh manusia dalam bentuk ....
A. Telur D. metaserkaria
B. Serkaria         E. larva
C. dewasa



2. Bagian daun berikut yang paling aktif dalam melaksanakan fotosintesis adalah ….
A. epidermis atas              D. lapisan kutikula
B. jaringan spons              E. jaringan palisade
C. epidermis bawah

3. Tubuh buah pada jamur merang (Volvariella volvacea) merupakan tempat pembentukan ....
A. Konidium D. miselium
B. Basidium         E. ascogonium
C. Anteridium

4. Struktur berikut ditemukan pada sel prokariotik kecuali ….
A. Flagella         D. ribosom
B. DNA E. heterokis
C. RE

5. Fungsi sistem integumentum (dermis, kulit) antara lain sebagai pengatur suhu dan cadangan
        makanan.
        SEBAB
        Epidermis dilengkapi oleh sistem saraf dan jaringan lemak.

6. Fungsi sistem integumentum (dermis, kulit) antara lain sebagai pengatur suhu dan cadangan
        makanan.
        SEBAB
        Epidermis dilengkapi oleh sistem saraf dan jaringan lemak.

7. Dalam kategori takson, paus termasuk dalam kelas Pisces.
        SEBAB
        Paus memiliki sirip dan hidup di lingkungan air laut.

8. Perkawinan antara kuda dan keledai dapat menghasilkan turunan fertil.
        SEBAB
        Pertukaran gen dapat terjadi pada perkawinan antara dua spesies yang berbeda.

9. Selama spermatogenesis, terjadi satu kali pembelahan mitosis dan dua kali pembelahan meiosis.
        SEBAB
        Pada spermatogenesis, pembelahan meiosis II pada spermatosit sekunder menghasilkan empat
        spermatozoa.

10. Dalam daur hidup tumbuhan lumut, generasi yang bersifat haploid antara lain ....
1. Protonema 3. spora
2. kapsul spora 4. Sporofit

11. Menurut pakar biologi, keadaan atmosfer purba banyak mengandung ....
1. Air 3. karbondioksida
2. amonia 4. Metana

12. Selama reaksi gelap dalam fotosintesis terjadi ....
1. Reduksi CO2   3. Oksidasi NADPH2
2. Fliksasi CO2   4. Pembentukan karbohidrat

13. Bakteri simbiosis yang terdapat pada usus hewan memamah biak mampu ....
1. menghasilkan vitamin
2. membuat asam-asam amino
3. memproduksi metana
4. menguraikan selulosa

14. Charles Darwin berpendapat bahwa perubahan pada nenek moyang kuda ke bentuk kuda yang
        sekarang terjadi pada ....
1. ukuran tubuh 3. bentuk geraham
2. panjang leher 4. jumlah jari kaki

15. Bila seseorang ingin membudidayakan paku simbar menjangan, maka yang harus dilakukan
        adalah ….
1. menyemaikan strobilus
2. menyetek rimpang
3. menanam protalium
4. menyemaikan spora





Created by SBJ




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

@templatesyard